Angin adalah udara yang bergerak yang diakibatkan oleh rotasi bumi dan juga karena adanya perbedaan tekanan udara ( tekanan tinggi ke tekanan rendah ) di sekitarnya
Sekarang ini kita berada pada era globalisasi dan informasi. era ini terwujud karena perkembangan pesat teknologi informasi dan komunikasi. kemajuan ini sangat pesat ini harus tetap kita ikuti.