Seringkali dalam usaha penerapan karakter bangsa kepada anak didik atau siswa ada satu hal yang dilewatkan. Hal itu adalah bahwa siswa setidaknya haru mengenal terlebih dahulu karakter bangsanya sendiri. Selain siswa yang harus memahami materi dan soal-soal pelajaran, mereka pun seharusnya bisa memahami terlebih dahulu mengapa mereka perlu membuat nilai-nilai tersebut, serta bagaimana mereka bi…
Pendidikan karakter selayaknya diajarkan sejak usia dini. Salah satu cara yang paling mudah dan menyenangkan adalah dengan bernyanyi. Anak-anak masa kini cenderung lebih cepat menerima lagu yang terdengar 'nyaman' di telinga mereka, tak terkecuali lagu-lagu orang dewasa.
Negara Indonesia mengakui berbagai agama. Oleh karena itu, masyarakat Indonesia menganut berbagai keyakinan. Namun, perbedaan tersebut tidaklah menimbulkan perpecahan. Agama Islam sebagai agama mayoritas di Indonesia tetap harus menghargai agama lain.
"Ke mana teman-temanku?" bentar Putri Raja pada dayang-dayangnya. Tidak ada satu pun yang berani menjawab. Putri Raja sering memamerkan mainan yang dimilikinya, tetapi tidak memperbolehkan mereka menyentuhnya. "Aku tak butuh teman-teman seperti mereka, lebih baik aku jadi layangan tanpa kawan." Para dayang tertegun mendengar ucapan sang Putri.
Begitu banyak kisah-kisah dan legenda yang tumbuh dan berkembang di masyarakat Indonesia, hampir setiap daerah pasti punya cerita masing-masing. Baik itu kisah tentang terjadinya suatu tempat, benda atau kisah-kisah panutan yang sering kita dengar, baik itu dari buku atau dongeng yang dituturkan oleh nenek moyang kita.
Sebagian besar guru telah memperoleh sertifikat pendidik, tetapi hasil pendidikan masih cenderung stagnan dan tidak memperlihatkan peningkatan yang berarti. Kajian mengenai kompetensi pedagogik dan profesional pun telah telah dilakukan oleh pihak-pihak yang berkompeten, sebagai upaya penilaian (evaluasi) maupun mencari masukan bagi perbaikan peningkatan kompetensi dan kemampuan guru.
Tugas utama seorang guru adalah mengajar siswa. Mengajar adalah proses perpindahan pengetahuan dari guru pada siswa. Saat mengajar tentulah guru akan berharap agar para siswanya untuk belajar. Meskipun dalam proses belajar mengajar siswa adalah elemen paling penting, tidak semua siswa tertarik untuk belajar.
Era globalisasi merupakan era kompetitif, dimana warganegara diharuskan memiliki kompetensi dalam berbagai bidang. Tingginya persaingan di era global, menuntut dilakukanya berbagai upaya untuk menciptakan warganegara yang cerdas, terampil, kreatif, berbudaya unggul dan berdaya saing global.
Halo kakak-kakak dan adik-adik....Salam pramuka! Bagaimana kegiatan kepramukaanya? Menyenangkan, bukan? Selain menyenangkan, kegiatan kepramukaan juga memberikan banyak manfaat bagi kehidupan kita. Banyak ilmu pengetahuan dan keterampilan yang dapat kita pelajari dalam kepramukaan.
Kami panjatkan puji syukur pada Tuhan YME yang telah memberikan kelapangan dan kelancaran dalam menyelesaikan penyusunan buku ini. Buku ini merupakan sebuah pengantar bagi siapa pun untuk mengetahui bagaimana sebenarnya sebuah pentingnya karakter jujur dan amanah bagi anak kita sebagai modal utama dalam mengembangkan jati diri sendiri dan masa depanya.