Pindah ke lingkungan baru selalu menimbulkan perasaan cemas dan segan. Cemas memikirkan apakah di tempat baru akan menemui suasana dan teman-teman baru yang menyenangkan seperti di tempat lama dan segan meninggalkan kenangan indah yang telah terjalin.
Buku berjudul "Anak Kecil Bernama Bung Tomo", menceritakan tentang seorang anak bernama Tomo yang ditunjuk oleh pihak sekolah untuk ikut dalam lomba cerdas cermat memperingati hari Pahlawan. Bersama dengan Rangga dan Rani, Tomo satu tim dalam lomba cerdas cermat tersebut.
Ensiklopedia Bahasa dan Sastra Indonesia ini disusun untuk mendukung program pembelajaran Bahasa Indonesia, dengan komposisi materi dan gambar yang disesuaikan dengan kebutuhan pelajar. Buku ini berisi pengetahuan yang lengkap disertai keterangan gambar yang mendukung dan disajikan secara menarik.
Amir bersama orang tuanya bertransmigran ke daerah Sumatera, tepatnya di daerah Kapaspadi. Ia seorang murid yang cerdas. Amir bersama temanya, Wage, Urip, Darmi, dan Anne berkeinginan untuk mendirikan taman bacaan bagi anak-anak sekolah di daerah transmigrasi Kapaspadi.
Ini kisah Diva si remaja cantik yang sekolah dan tinggal di pesantren. Ada berbagai cerita terjadi di sini. Ada kisah haru tentang persahabatan, kisah keberanian melawan kejahatan, bahkan kisah ... ehem, romantis! Eits, tapi ini bukan kisah romantis sembarangan lo!
Telah hadir satu lagi karya Supriyanto Djumadi (Dj) Manguntaruno, seorang penulis produktif yang sudah malang-melintang dalam menghasilikan karya tulis baik fiksi maupun non fiksi. Disela-sela aktivitasnya di Intansi pemerintah yang super sibuk dan kuliahnya di Program Doktor (S3) di Universitas Negeri Semarang (Unnes), beliau masih bisa meluangkan waktu untuk menulis karya tulis yang sangat be…
Buat apa kamu memikirkan apa yang dipikirkan orang lain? Buat apa kamu mencemaskan apa yang akan dinilai orang lain? Kekkhawatiran, juga kecemasan yang sejatinya mungkin tak pernah ada.
Buat apa kamu memikirkan apa yang dipikirkan orang lain? buat apa kamu mencemaskan apa yang akan dinilai orang lain? kekhawatiran, juga kecemasan yang sejatinya mungkin tidak pernah ada.